?>
BERITA ACARA & NEWS
SEARCH
COUNTRY CATEGORIES
EVENT LISTING

Raih Impian Kuliah di Singapore!

𝐑𝐚𝐢𝐡 𝐈𝐦𝐩𝐢𝐚𝐧 𝐊𝐮𝐥𝐢𝐚𝐡 𝐝𝐢 𝐒𝐢𝐧𝐠𝐚𝐩𝐨𝐫𝐞! Gabung di SIM Application Day 2025 dan temukan peluang untuk kuliah di Singapore Institute of Management! 𝐆𝐫𝐚𝐭𝐢𝐬 𝐭𝐞𝐬 𝐩𝐬𝐢𝐤𝐨𝐦𝐞𝐭𝐫𝐢𝐤 𝐥𝐚𝐧𝐠𝐬𝐮𝐧𝐠 𝐝𝐢 𝐥𝐨𝐤𝐚𝐬𝐢 𝐮𝐧𝐭𝐮𝐤 𝐦𝐞𝐦𝐛𝐚𝐧𝐭𝐮 𝐦𝐞𝐦𝐚𝐡𝐚𝐦𝐢 […]

Find out more

Mau belajar bisnis yang lebih dari sekadar biasa?

𝐇𝐮𝐥𝐭 𝐈𝐧𝐭𝐞𝐫𝐧𝐚𝐭𝐢𝐨𝐧𝐚𝐥 𝐁𝐮𝐬𝐢𝐧𝐞𝐬𝐬 𝐒𝐜𝐡𝐨𝐨𝐥 Awaits You‼ Sekolah bisnis dengan Triple Crown Accreditation yang memastikan pendidikan berkualitas internasional!

Find out more

New Zealand Calling! Kuliah di Sana, Siap Berangkat? 

New Zealand Calling! Kuliah di Sana, Siap Berangkat? 
ikuti Info Day to find out how to study in New Zealand dan juga menetap utk kerja setelah tamat!

Find out more
SEARCH
COUNTRY CATEGORIES

Syarat & Cara Daftar Kuliah Suffolk University 2024

Posted on 12 Desember 2023

Syarat Cara Daftar Kuliah Suffolk University 2024 - Education Republic

Syarat & Cara Daftar Kuliah Suffolk University 2024

 

Suffolk University adalah kampus terkemuka yang menonjol sebagai lembaga yang memberdayakan student untuk menguasai pengetahuan dan keterampilan yang relevan dengan dunia nyata. 

Salah satu fokus utamanya adalah Sawyer Business School. Sawyer Business School di Suffolk University menyediakan bisnis dan layanan publik kelas dunia bagi para student di pusat kota Boston. Program ini dinobatkan dalam daftar Best Business School oleh the Princeton Review.

Kenalan lebih dalam dengan kampus ini, begini Syarat & Cara Daftar Kuliah di Suffolk University tahun 2024.

 

 

BACA JUGA: 7 ALASAN KULIAH DI SUFFOLK UNIVERSITY BOSTON, USA

 

 

Kurikulum Berkualitas

Kurikulum Berkualitas 6 - Education Republic

Alumni kampus ini termasuk Joan Vennochi, seorang jurnalis pemenang Pulitzer Prize yang menghabiskan bertahun-tahun di Boston Globe, dan Dan Harrington, seorang pemain poker juara dunia yang juga telah bermain catur dan backgammon di tingkat internasional.

Suffolk University juga memiliki banyak penghargaan seperti:

  • Peringkat 151-160 pada US UNI
  • Peringkat 249 sebagai National Universities pada US News
  • Peringkat 801-1000 pada Impact Rankings 2023
  • Peringkat 327 pada US College Rankings 2022
  • Peringkat 89 sebagai Most Diverse Colleges in America pada Niche.com
  • Peringkat 390 menurut Forbes.com
  • Top 1 Best Student Cities in the US oleh QS Top Universities Rankings 2023
  • Peringkat 18 Most International Students in the US oleh US News & World Report 2023
  • Best Business Schools oleh The Princeton Review 2023
  • Peringkat 38 sebagai Best Value Universities pada US News & World Report 2022

 

Lokasi

Kampus ini terletak di tepi pusat kota Beacon Hill, terdiri dari Suffolk University Law School, College of Arts & Sciences, dan Sawyer Business School. Selain kampus utama di pusat kota Boston, universitas ini juga memiliki kampus internasional di Madrid.

 

List of Departments

Suffolk University memiliki banyak program studi menarik, seperti:

  • Accounting
  • Actuarial Science
  • Biochemistry
  • Biology
  • Biotechnology
  • Business
  • Computer Science & Information Technology
  • Criminal Justice
  • Economics & Finance
  • Environmental Science
  • History
  • Information Systems
  • Interdisciplinary Arts
  • Interior Design
  • International Business & Relations
  • Journalism
  • Law & Paralegal Studies
  • Literature
  • Marine Science
  • Mathematics
  • Media & Film
  • Physics
  • Political Science
  • Psychology
  • Radiation Science
  • Radiation Therapy
  • Social Entrepreneurship
  • Sociology
  • Sports Management
  • Theatre
  • Dan masih banyak lagi!

 

Cara Daftar & Biaya Kuliah

Cara Daftar Biaya Kuliah 6 - Education Republic

International Year One

Streams: Art & Design, Business, Computer Science, General, Science and Mathematics

Intakes: January, May, August

Duration: 1 year (1-3 semesters)

Entry Requirements:

  • High school diploma with 2.2 GPA
  • IELTS 5.0 – 6.5 (depends on semester)

Tuition Fee: Approx. USD 26,740 – 28,005 (depends on course).

 

Direct Entry

Intakes: January, August

Duration: 4 years

Entry Requirements:

  • High school diploma with 2.7 GPA
  • IELTS 6.5 (depends on course)

Tuition Fee: Approx. USD 45,665 per year.

 

 

BACA JUGA: DAFTAR KULIAH DI SUFFOLK UNIVERSITY BOSTON, USA

 

 

 

Hubungi Kami

Dapatkan pengurusan dan konsultasi studi luar negeri GRATIS oleh Education Republic sekarang juga!
Click to chat our offices below:

Tagged: