Syarat & Cara Daftar Kuliah University of Hertfordshire 2024
Posted on 15 November 2023
Syarat & Cara Daftar Kuliah University of Hertfordshire 2024
University of Hertfordshire adalah rumah bagi akademik berkualitas. Berlokasi di Hartfield, Inggris, University of Hertfordshire berdiri pertama kali di tahun 1952 dengan nama Hatfield College of Technology. Lalu di tahun 1992, kampus ini resmi menjadi universitas.
Universitas ini juga berhasil menarik perhatian para penggemar Harry Potter karena menawarkan tur untuk โMuggleโ di Warner Bros Studios, tempat pembuatan film. Student Hertfordshire, melalui program studi film dan media, juga mengerjakan efek khusus untuk Harry Potter, serta film-film box office seperti Clash of the Titans 2, X-Men, dan Captain America.
Universitas ini juga masuk dalam Top 50 Best UK Universities Chosen by Major Employers, karena menghasilkan lulusan siap kerja. Bahkan University of Hertfordshire juga menerima pengakuan atas penelitiannya.
Dalam artikel ini minER akan memberikanmu informasi penting mengenai Syarat & Cara Daftar Kuliah di kampus University of Hertfordshire untuk tahun ajaran 2024.
BACA JUGA: FASILITAS HERTFORDSHIRE INTERNATIONAL COLLEGE, INGGRIS
Kurikulum Berkualitas
University of Hertfordshire adalah rumah bagi pendidik yang berpengalaman dan kurikulum berkualitas. Kampus ini menawarkan pendidikan terbaik, mulai dari ilmu pengetahuan hingga seni. Program-program studinya mencakup spektrum luas, memungkinkan student untuk mengejar passion mereka dengan dukungan penuh dari para dosen yang berdedikasi.
Hertfordshire memiliki alumni yang mengesankan seperti penulis/komedian Helen Lederer dan desainer perhiasan Alyssa Smith. Bahkan Hertfordshire juga memiliki tim mobil balap yang saat ini berada di peringkat 26 dunia dan memperkirakan lulusan Hertfordshire masuk tim Formula 1 Inggris yang pernah ada.
Kampus ini juga memiliki pencapaian lain, seperti:
- Peringkat 851-900 pada QS World University Rankings 2024
- Peringkat 601-620 pada QS WUR Ranking by Subject
- Peringkat 123 pada Europe University Rankings – Northern Europe
- Peringkat 354 pada Europe University Rankings
- Peringkat 601-800 pada World University Rankings 2024
- Peringkat 201-250 pada Young University Rankings 2023
- Peringkat 151-200 pada European Teaching Rankings 2019
- Peringkat 1172 sebagai Best Global Universities pada US News
- Peringkat 440 sebagai Best Universities in Europe pada US News
- Peringkat 78 sebagai Best Global Universities in the United Kingdom pada US News
- Peringkat 83 out of 130 pada University League Table 2024
- Top 150 Young Universities in the World pada Times Higher Education
- Peringkat 1 di Hertfordshireย
- Top 25% in the UK for Student Satisfaction oleh National Student Survey
- 96.5% Employability Rate for Graduates
Lokasi
University of Hertfordshire memiliki 2 kampus, yaitu:
- Kampus College Lane
- Kampus Havilland
List of Departments
Terdapat banyak pilihan program studi di kampus ini, seperti:
- Accounting and Finance
- Animation, Games, Film & Media
- Architecture
- Art, Design and Fashion
- Biological Science
- Business
- Computer Science
- Education and teaching
- Engineering, AI and Robotics
- English and Creative Writing
- Geography and Environment
- Health, Nursing, Midwifery and Social Work
- History and Philosophy
- Law and Criminology
- Media and Journalism
- Music Composition, Technology and Production
- Physics, Astrophysics and Mathematics
- Politics, Economics and Sociology
- Psychology
- Sport
Hertfordshire International College
Hertfordshire International College (HIC) adallah program pathway yang akan membawamu masuk ke University of Hertfordshire. Staf akademik di HIC berkomitmen untuk mempersiapkanmu menghadapi tantangan universitas kelas dunia. Program ini juga akan memastikan bahwa kamu sudah siap untuk belajar dan mendapatkan gelar.
Streams:
- Animation, Film and Digital
- Business
- Computer Science
- Creative Arts
- Education
- Engineering & Technology
- Healthcare
- Humanities
- Law
- Life & Medical Sciences
- Media & Journalism
- Physics, Astronomy & Mathematics
Cara Daftar & Biaya Kuliah
University Foundation
Intakes: Januari & September
Duration: 2 semesters
Entry Requirements:
- Completion of SMA 2 with average grade 60-70
- IELTS UKVI 5.5 (min. Bands 5.5)
Tuition Fee: Approx. GBP 9,950 (per 1 semester)- 15,850 (for 2 semesters)
International year One
Intakes: Januari & September
Duration: 1 year
Entry Requirements:
- Year 12 graduate or equivalent with grade 70 in 4 academic subjects
- IELTS UKVI 6.0 (min. Bands 5.5) and 5.5 (for Business only)
Tuition Fee: Approx. GBP 14,000 – 16,000.
Bachelor Tuition Fee: Approx. GBP 15,500 per year.
BACA JUGA: BERAPA BIAYA KULIAH DI HERTFORDSHIRE INTERNATIONAL COLLEGE, INGGRIS?
Penutup
Tertarik untuk kuliah di Hertfordshire International College? Education Republic akan dengan senang hati membantu proses pendaftaran secara GRATIS!
Telegram ERย ย ย ย ย ย : t.me/edurepublic
Virtual Office ย ย ย ย ย : 0823 7222 6363 (chat Virtual Office Now)
Batam Office ย ย ย ย ย : 0778 480 5756 | 0821 3333 6363 (chat Batam Office now)
Bali Office ย ย ย ย ย ย ย ย : 0819 4675 8555 (chat Bali office now)
JKT Barat Officeย ย ย : 0813 1298 6363 (chat Jakbar office now)
Tangerang Officeย ย :ย 0813-8897-6363 (chat Tangerang office now)
Medan officeย ย ย ย ย ย : 0812 1338 6363ย (chat Medan Office now)
Pekanbaru officeย ย : 0852 3600 6363 (Chat Pekanbaru office now)
Singapore Officeย ย : (65) 9830 3227 (chat Singapore Office now)
Hubungi Kami
Dapatkan pengurusan dan konsultasi studi luar negeri GRATIS oleh Education Republic sekarang juga!
Click to chat our offices below:
- Telegram ER
- Virtual Office
- Batam Office
- Bali Office
- JKT Barat Office
- Tangerang Office
- Medan office
- Pekanbaru office
- Singapore Office
Tagged: