Top 7 Kontroversial Topik Untuk Esai Argumentatif
Posted on 19 Desember 2022
Top 7 Kontroversial Topik Untuk Esai Argumentatif
Kuliah dan esai dengan topik kontroversial biasanya berjalan beriringan. Topik yang kontroversial dapat mempertajam keterampilan debat dan mengukuhkan pendirian.
Saat kuliah, kemungkinan besar kamu akan terlibat dalam diskusi kelas yang hidup dan bersemangat. Kamu akan menghadapi ketidaksepakatan, ketidaksetujuan, bahkan protes besar-besaran.
Pada saat tertentu, kamu mungkin juga harus menulis tentang sesuatu yang kontroversial, seperti hukuman mati, aborsi, atau pengendalian senjata. Menjelajahi topik seperti ini akan menantang pandangan dunia, etika pribadi, dan naluri emosional yang akan membuat pikiran lebih terbuka.
Langkah pertama dalam menulis esai adalah mengambil sikap antara dua argumen, yang mengharuskan mu memahami perspektif dan mendukung argumen dengan fakta yang valid.
Untuk membantumu, minER telah mengumpulkan Top 7 Kontroversial Topik Untuk Esai Argumentatif yang dapat kamu pertimbangkan.
BACA JUGA: Cara Mendapatkan Surat Rekomendasi
1. Global Warming
Apa global warming benar terjadi atau hanya mitos? Apa tindakan yang dapat dilakukan untuk mengurangi pemanasan global? Dan bagaimana cara pemerintah meyakinkan masyarakat untuk turut serta menjaga bumi?
2. Hukuman Mati
Apakah hukuman mati efektif? Apa hukuman mati harusnya dihapuskan? Argumen apa yang valid untuk menentang hukuman mati? Kejahatan seperti apa yang layak mendapat hukuman ini?
3. Perang
Apa penyebab dari perang? Apakah perang dapat menjustifikasi masyarakat sipil yang menjadi korban? Apa yang harus warga lakukan untuk menghindari perang?
4. Penggunaan Hewan Untuk Penelitian
Hewan sebagai makhluk hidup yang kerap kali menjadi percobaan penelitian adalah topik yang cukup kontroversial. Apakah tindakan ini manusiawi? Haruskah pemerintah melarang tindakan ini?
5. Seks Sebelum Menikah
Apakah berhubungan seks sebelum menikah benar secara moral? Apa argumen nya? Dan kenapa remaja harus menghindari seks sebelum menikah?
6. Hak LGBTQ
Haruskah pernikahan sesama jenis dilegalkan di seluruh dunia? Lantas bagaimana dengan negara yang menjunjung tinggi hukum agama?
7. Aborsi
Apakah aborsi baiknya legal di seluruh dunia? Apa saja keuntungan dari pelegalan tindakan ini? Dan apakah ada opsi lain yang tersedia selain aborsi?
BACA JUGA: Bagaimana Cara Research Gaji Sebelum Bekerja?
Jadi, apa kamu tertarik untuk kuliah dan bekerja di luar negeri? Butuh panduan untuk lulus? Segera hubungi Education Republic, kami akan dengan senang hati membantu secara GRATIS!
Kamu juga dapat menghubungi kami di hotline di bawah ini:
Telegram ER : t.me/edurepublic
Virtual Office : 0823 7222 6363 (chat Virtual Office Now)
Batam Office : 0778 480 5756 | 0821 3333 6363 (chat Batam Office now)
Bali Office : 0819 4675 8555 (chat Bali office now)
JKT Barat Office : 0813 1298 6363 (chat Jakbar office now)
Tangerang Office : 0813-8897-6363 (chat Tangerang office now)
Medan office : 0812 1338 6363 (chat Medan Office now)
Pekanbaru office : 0852 3600 6363 (Chat Pekanbaru office now)
Singapore Office : (65) 9830 3227 (chat Singapore Office now)
Hubungi Kami
Dapatkan pengurusan dan konsultasi studi luar negeri GRATIS oleh Education Republic sekarang juga!
Click to chat our offices below:
- Telegram ER
- Virtual Office
- Batam Office
- Bali Office
- JKT Barat Office
- Tangerang Office
- Medan office
- Pekanbaru office
- Singapore Office
Tagged: