SYARAT KULIAH DI UCSI UNIVERSITY, MALAYSIA
Posted on 19 Juli 2021
KULIAH DI UCSI
UCSI University adalah universitas swasta yang berada di Kuala Lumpur, Malaysia. Universitas ini menduduki peringkat Top 300 teratas Universitas Asia 2015. UCSI University mendapat peringkat Tier 5 โ peringkat tertinggi yang diberikan kepada universitas di Malaysia โ dalam Sistem Peringkat 2013 untuk Lembaga Pendidikan Tinggi Malaysia. Universitas ini termasuk dalam top 1,1% dari semua universitas di seluruh dunia.
Saat ini, UCSI University memiliki lebih dari 12.000 mahasiswa yang berasal dari 110 negara berbeda. UCSI bermitra dengan lebih dari 3.500 perusahaan internasional, memberikan kesempatan bagi mahasiswa untuk melakukan internship dan memberikan peluang kerja yang terbuka lebar. Selain itu, juga terdapat program pertukaran mahasiswa yang bekerjasama dengan universitas di Ivy League, Russell Group, Universitas 21 dan Australiaโs Group of Eight.
KAMPUS UCSI
Identik dengan lulusan berkualitas layak kerja, UCSI memiliki kampus-kampus di:
- Kuala Lumpur
- Springhill (Port Dickson)
- Kuching
- Terengganu
BACA JUGA: BIAYA KULIAH DI MONASH UNIVERSITY MALAYSIA
PROGRAM STUDI
UCSI University memiliki beberapa pilihan program studi dalam berbagai bidang seperti:
- Applied Sciences
- Architecture and Built Environment
- Business
- Creative Arts and Design
- Engineering
- Hospitality and Tourism
- Information Technology
- Music
- Medicine and Health Sciences
- Pharmaceutical Sciences
- Social Sciences and Liberal Arts
AKOMODASI
Unit Akomodasi di UCSI University berada di lingkungan yang aman dan tentram, nyaman dan bersih. Mahasiswa dapat memilih untuk tinggal di residence halls di dalam kampus atau di akomodasi kondominium di luar kampus. UCSI juga menyediakan akomodasi sementara untuk mahasiswa dan tamu yang datang untuk kunjungan singkat.
BACA JUGA: KULIAH DI SUNWAY UNIVERSITY, MALAYSIA
TUITION FEE
Intake: Januari, April, September
Lama waktu kuliah: 3 โ 4 tahun
Entry requirements:
- Lulus kelas 12
- IELTS 5.0 (no band score lower than 5.0)
Tuition fee: approx. RM54,140โ RM81,720
Sahabat ER tertarik untuk mendaftar? Serahkan semua ke Education Republic, kami akan membantu proses pendaftaran secara GRATIS!
Hubungi kami di hotline di bawah ini:
Telegram ERย ย ย ย ย ย ย ย ย ย ย ย ย ย :ย ย t.me/edurepublic
Batam Officeย ย ย ย ย ย ย ย ย ย ย ย ย : ย 0778 480 5756 | 0821 3333 6363ย (chat Batam Office now)
Bali Officeย ย ย ย ย ย ย ย ย ย ย ย ย ย ย ย ย ย : ย 0819 4675 8555ย (chat Bali office now)
Medan officeย ย ย ย ย ย ย ย ย ย ย ย ย : ย (061) 805 13999 | 0811 6399 985ย (chat Medan Office now)
Pekanbaru officeย ย ย ย ย ย ย :ย ย 0852 3600 6363ย (Chat Pekanbaru office now)
Singapore Office ย ย ย ย ย ย : ย (65) 9830 3227ย (chat Singapore Office now)
Hubungi Kami
Dapatkan pengurusan dan konsultasi studi luar negeri GRATIS oleh Education Republic sekarang juga!
Click to chat our offices below:
- Telegram ER
- Virtual Office
- Batam Office
- Bali Office
- JKT Barat Office
- Tangerang Office
- Medan office
- Pekanbaru office
- Singapore Office
Tagged: